Kecamatan Sungaibahar Gelar Musrenbang
![]() |
| ist |
Musrenbang tingkat kecamatan tersebut merupakan perencanaan program pembangunan yang dilaksanakan Pemerintah Kecamatan Sungaibahar dan masyarakat setempat.
Camat Sungaibahar, Sudarmanto mengatakan, musrenbang tersebut bertujuan mensinergikan pembangunan dan diharapkan dapat membangun kesepahaman antara kepentingan dan kemajuan kecamatan.
"Kita coba memotret sumber -sumber pembangunan yang ada baik di dalam maupun di luar Kecamatan Sungaibahar," ujarnya. (hel)
